Bencana adalah sesuatu kejadian yang luar biasa mengenai alam yang menyebabkan kerusakan atau kerugian yang menimpa kepada mahluk hidup.
Jenis Bencana secara umum /Alam
- Tsunami
- Gunung Meletus
- Banjir
- Longsor
- Gempa Bumi
- Jatuhnya meteor ke bumi yang menimbulkan kerusakan
- Angin Kencang
- Angin Topan
- Angin Puting beliung / Tornado
- Badai Petir
Jenis Bencana secara pribadi
- Kecelakaan
- Kematian
- Jenis kejadian di luar target kebiasaan
Azab adalah sesuatu peringatan dari Tuhan dengan di timbulkannya kerugian bersifat bencana dan hal ini mengandung unsur peringatan kepada yang mengetahui nya.
Laknat adalah suatu hukuman dari Tuhan dengan kesalahan dan dosa. Hal ini mengandung unsur peringatan kepada yang mengetahui nya.
Penulis & Pola Pikir :
Arief Erwin Badrudin